Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2025

Forgiveness

Gambar
Bismillah ___________________________________________ Insyaallah, ALLAH sudah atur hidup kita dgn rencana terbaiknya ya.. Insyaallah dengan izinNYA, yang telah terjadi adalah pembelajaran buat kita semua Insyaallah menjadi jalan kita untuk lebih dekat dan mudah meraih syurga.  Banyak air mata, banyak kesedihan dan PADA AKHIRNYA...kita semua tidak bersama, memutuskan pergi dan berjarak, tapi kita tetap saling mendoakan. Kurasa - rasa sudah tidak ada lagi luka dan sakit hati, selama segala hal yg lalu kita biarkan mengalir jauh dan berlalu. Semua sudah berjalan sesuai kehendak Allah. Ku memaafkan semua, atas kesedihan, trauma, dilema dan pelik yg terjadi padaku. Kuberikan seluruh maafku, sebanyak keinginanku mendapatkan maaf  atas celaku Semoga kita semua selalu dalam lindungan allah SWT. Amin Yarobballalamin.